25 Drama Korea Yang Dibintangi Idol K-Pop 2021

Drama Korea Sepanjang 2021 penuh dengan vibe menarik, karena terhitung ada kurang lebih 20 judul drakor yang dibintangi oleh member K-pop.

Sebut Saja Snowdrop yang dibintangi Jisoo Blackpink dan terbilang sukses mencatatkan rating tinggi di setiap episodenya. Now We are Breaking Up yang dibintangi Sehun EXO, Dan masih banyak lagi drakor lainnya.

Karena K-Pop Idol memiliki daya tarik lebih, promosi drakor yg melibatkan mereka pasti menimbulkan excitement dan euforia para fans terhadap drakor terkait. Seperti Snowdrop yang sangat ditunggu-tunggu karena Drama tersebut merupakan debut Jisoo Blackpink di dunia akting, ada juga drakor yang batal tayang seperti Bungge Jumping Of Their Own yang seharusnya diperankan oleh Jaehyun NCT.

Dan Yang menarik di Tahun 2021 ini terhitung ada 3 Drakor Yang menceritakan tentang kehidupan Idol, Seperti Imitation yg bercerita tentang Senioritas, persahabatan dan percintaan antar idol, Lalu ada lagi Idol: The coup yang menceritakan tentang sekumpulan gadis dalam 1 idol group yang dianaktirikan Agency karena ada grup lainnya yang lebih memberikan profit, dan ada Juga Let Me Be Your Knight, yang berkisah tentang leader group band yang terlibat kisah romansa dengan orang biasa.

Berikut Adalah Daftar Drama Korea Terbaru Yang Dibintangi Idol K-Pop 2021

  • The King’s Affection (Rowoon SF9)
  • Police University (Krystal Fx, Jin Young B1A4, Yung Jae BAP)
  • Moonshine (Hyeri Girl’s Day)
  • Sell Your Haunted House (Jung Yong Hwa CNBlue)
  • Imitation (Jun Young UKiss, Jiyeon T-Ara, Yunho ATEEZ, Jong Ho ATEEZ, Seong Hwa ATEEZ, San ATEEZ, Chani SF9, Hwi Young SF9, Su Woong Boys Republic)
  • Now We Are Breaking Up (Sehun EXO)
  • Let Me Be Your Knight (Jun Young UKiss, JR NU’EST, Ji Sung Wanna One, Dong Hyun AB6ix)
  • Doom At Your Service (Alice Hellovenus, Dawon SF9)
  • Secret Royal Inspector and Joy (Taecyeon 2PM, Cha Hak Yeon/”N” VIXX)
  • True Beauty (Cha Eun Woo Astro, Chani SF9)
  • My Roommate is a Gumiho (Hyeri Girl’s day, Do Yeon WEKI MEKI)
  • Mr.Queen (Yung Jae B.A.P)
  • Vincenzo (Taecyeon 2PM)
  • Mine (Cha Hak Yeon/”N” VIXX)
  • Bad And Crazy (Cha Hak Yeon/”N” VIXX)
  • The Devil Judge (Jin Young GOT7)
  • Yumi’s Cells (Jin Young GOT7)
  • Bulgasal (Kwon Na Ra Hellovenus)
  • Uncanny Counter (Sejeong I.O.I/Gugudan)
  • Idol:The Coup (Hani EXID, Solbin Laboum, Exy WJSN/Cosmic Girls, Green/Ji Won Red Square)
  • The One And Only (Joy Red Velvet)
  • Snowdrop (Jisoo Blackpink)
  • Bossam, Steal The Fate (Yuri Girl’s Generation)
  • So I married An Anti Fan (Sooyoung Girl’s Generation, Chansung 2PM)
  • Blue Birthday (Yeri Red Velvet)
  • Work Later Drink Now (Siwon Super Junior, Sun Hwa SECRET, Eunji APINK)
  • Mad For Each Other (Suhyun AKMU)
  • One The Woman (Kim Do-Yeon WEKI MEKI)

Untuk detail masing-masing Drakor tersebut akan disajikan dalam artikel terpisah. Apabila ada yang Kurang, beritahu kami di kolom komentar. Terimakasih telah mampir di artikel 25 Drama Korea Yang Dibintangi K-Pop Idol 2021.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *